Dukung Hobi Camping dengan Kredit Tanpa Agunan



Berkemah menjadi aktivitas favorit bagi banyak kaum muda akhir-akhir ini. Tak jarang jika banyak dari mereka yang sengaja mengoleksi semua peralatan dan kebutuhan camping. Pada dasarnya, beberapa peralatan camping memang memiliki harga yang cukup mahal.


Namun, kamu tidak usah khawatir, kehadiran kredit tanpa agunan dari digibank KTA bisa menjadi alternatif utama dalam mendukung hobi camping kamu.

Peralatan Penting Saat Melakukan Aktivitas Camping

      Tenda

Peralatan pertama yang bisa kamu beli dengan memanfaatkan kredit tanpa agunan bunga rendah ialah tenda. Tak lengkap rasanya jika ingin melakukan aktivitas camping tanpa kehadiran tenda. Pilihlah jenis tenda dengan ukuran yang cukup luas serta tidak mudah rusak meskipun terkena angin kencang dan air hujan.

      Sleeping Bag

Kehadiran sleeping bag juga sangat penting dalam melindungi tubuh kamu selama camping. Sleeping bag berfungsi untuk menjaga tubuh kamu dari cuaca dingin ataupun dari gigitan serangga lainnya saat tidur di alam terbuka. Gunakanlah kredit tanpa agunan untuk membeli sleeping bag ini.

      Kompor Portable dan Gas

Jangan lupakan kompor portable dan gas saat ingin melakukan camping. Keberadaan kompor portable dan gas akan sangat membantu kamu untuk memasak menu-menu simple selama camping. Pastikan memilih kompor portable dengan kualitas premium. Jangan sampai kompor yang kamu gunakan tidak bisa digunakan atau rusak selama melakukan camping. Kalau begini, tentu kamu hanya akan kelaparan.

      Peralatan Memasak dan Makan

Kamu juga bisa memanfaatkan kredit tanpa agunan bunga rendah dari digibank untuk melengkapi peralatan masak dan makan. Jika kamu hobi melakukan camping bersama keluarga maka tentu kamu memerlukan jumlah peralatan masak dan makan yang lebih banyak dibandingkan saat melakukan solo camping.

      Sepatu

Beberapa pemula dalam dunia camping kadang menyepelekan kehadiran sepatu camping. Bahkan banyak yang sekedar memakai sepatu sehari-hari tanpa tahu bahwa medan yang ditempuh sangatlah berbeda. Oleh sebab itu, sebelum membeli sepatu pilihlah jenis sepatu dengan bahan kualitas premium yang cocok digunakan pada medan terjal seperti pegunungan.

Karena jenis sepatu camping termasuk mahal, maka silahkan memanfaatkan kredit tanpa agunan bunga rendah dari digibank KTA untuk membelinya.

      Senter, Headlamp, dan Power Bank

Karena akan berada di alam terbuka tanpa kehadiran listrik maka pastikan untuk membawa power bank sebagai energi cadangan pada smartphone dan gadget lainnya. Begitu halnya dengan cahaya buatan, kamu sangat memerlukan kehadiran headlamp ataupun senter yang akan menunjang aktivitas camping kamu. 

      Jaket

Pastikan juga untuk menyiapkan jaket tebal dan hangat sebelum berangkat ke lokasi camping. Udara dingin di alam terbuka bisa membuat kamu hipotermia. Pilihlah jenis jaket dengan bahan yang berkualitas tinggi serta tahan terhadap berbagai macam cuaca. Meskipun rata-rata jenis jaket camping terbilang mahal, kamu bisa memanfaatkan kredit tanpa agunan untuk membelinya.

      Pisau Lipat Serbaguna

Pisau lipat serbaguna akan sangat membantu kamu selama melakukan aktivitas camping. Selain untuk keperluan memasak seperti memotong bahan makanan, pisau lipat juga berfungsi sebagai pelindung diri dari berbagai kemungkinan buruk. Simpanlah pisau lipat pada kantong tas bagian luar atau di saku jaket. Dengan begitu, kamu akan lebih mudah mengambilnya saat membutuhkannya.

      Makanan Praktis dan Bergizi

Makanan praktis tapi tetap bergizi menjadi alternatif saat melakukan camping. Beberapa jenis makanan praktis dan bergizi ini bisa berupa makanan kaleng. Kamu juga bisa membawa beberapa mie instan ataupun telur yang telah disimpan di wadah yang aman sebagai pelengkap makanan selama camping.

Jika berangkat bersama keluarga, maka pastikan untuk membawa lebih banyak makanan dibandingkan saat melakukan solo camping.

Manfaatkan Kredit Tanpa Agunan digibank KTA untuk Membeli Peralatan Camping

DBS Indonesia berkomitmen menghadirkan digibank sebagai digital banking terbaik. Oleh sebab itu, digibank KTA dari digibank by DBS juga memberikan berbagai kemudahan kepada para nasabahnya.

      Akses 24 Jam

Kamu bisa apply kredit tanpa agunan secara praktis kapan saja dan dari mana saja dengan Aplikasi digibank by DBS atau bisa juga lewat situs go.dbs.com/kta.

      Approval Dalam 60 Detik

Tak butuh waktu berhari-hari, proses pengajuan kredit tanpa agunan hanya butuh waktu selama 60 detik.

      Total Dana Mencapai 80 Juta

digibank KTA menawarkan kredit hingga 80 juta.

      Atur Jumlah Pinjaman

Nasabah digibank KTA bisa mengatur total jumlah kredit sesuai kebutuhan.

      Angsuran Hingga 36 Bulan

Cicilan bisa dilakukan hingga 36 bulan.

      Tanpa Dokumen Fisik

Semua dokumen tidak membutuhkan berkas-berkas dalam bentuk fisik.

      Persyaratan Gampang

Nasabah wajib berdomisili di wilayah Jabodetabek, Bandung, Surabaya, atau Semarang. Pastikan pula kamu mempunyai e-KTP dan NPWP serta memiliki penghasilan minimal Rp5 juta. Jangan lupa menyertakan kartu kredit dari bank lain dengan limit minimal Rp10 juta.

Proses  pengajuan digibank KTA yang belum menjadi nasabah digibank:

      Apply online pada website resmi go.dbs.com/kta dan isi data diri

      Persetujuan kredit tanpa agunan cepat dalam waktu  60 detik

      Buatlah username dan password digibank dan lanjutkan dengan mengunduh Aplikasi digibank by DBS

      Atur janji temu dengan agen digibank untuk melakukan verifikasi biometrik. Agen digibank akan mengunjungimu dimana pun kamu berada.

      Dana kredit langsung cair ke rekening digibank hingga mencapai 80 juta

Proses  pengajuan digibank KTA yang sudah menjadi nasabah digibank:

    Pilih Personal Loan pada di menu Utama aplikasi

    Melengkapi data diri

    Persetujuan kredit hanya membutuhkan waktu 60 detik

    Lanjutkan dengan konfirmasi jumlah kredit dan tenor yang diinginkan

    Dana kredit tanpa agunan langsung masuk ke rekening digibank hingga Rp80 juta

Semua proses pengajuan kredit pakai digibank KTA menawarkan kemudahan kepada bagi para nasabah. Jadi, tunggu apalagi? Yuk, segera ajukan kredit tanpa agunan lewat digibank KTA sekarang juga!

 

Tidak ada komentar

Terima kasih untuk kunjungannya. Semoga bermanfaat. Harap meninggalkan komentar yang positif ya. Kata-kata yang baik menjadi ladang sedekah untuk kita semua.